Apakah Tugas Bunga?

Postingan kali ini akan membahas tentang tugas bunga.

Tugas utama bunga adalah menghasilkan biji sebagai alat perkembangbiakan dan penyebaran tumbuhan. Jika bji yang dihasilkan adalah tumbuhan tunggal, maka tumbuhan muda yang dihasilkan akan sama dengan induknya.

Untuk menjamin kualitas tumbuhan perlu diadakan persilangan materi tumbuhan dengan tumbuhan lain yang sejenis sebelum akhirnya dihasilkan biji.

Dalam proses ini, yang disebut penyerbukan, sebuk sari (sel kelamin jantan) dari satu bunga akan berpindah ke kepala putik (sel kelamin betina) yang ada di tengah bunga lain dan hasilnya adalah biji.

Serrbuk sari bisa berpindah dari satu bunga ke bunga lain karena tertiup angin, dibawa lebah, kupu-kupu, atau burung yang memakan bunga. 

Nektar dari bunga menarik binatang sehinga mendekati bunga.

Demikian postingan tentang tugas bunga kali ini. Semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan kita semua.

0 Response to "Apakah Tugas Bunga?"

Post a Comment