Pada postingan ini akan dibahas tentang penghayatan iman kepada malaikat.
Tanda penghayatan terhadap sesuatu biasanya dicerminkan pada sikap dan perilaku sehari-hari. Ada pun hal-hal yang mencerminkan iman kepada malaikat, antara lain sebagai berikut.
1. Membiasakan dan gemar melakukan amal saleh, disiplin, dan patuh kepada ajaran islam.
2. Bekerja keras demi produktivitas (jihad) dan yakin akan mendapat perlindungan Allah SWT.
3. Memurnikan ajaran Islam, memantapkan tauhid, dan menjauhi tahayul.
4. Menjauhi dan mencegah diri sendiri, keluarga serta lingkungan dari perbuatan tercela yang tidak diridai Allah.
5. Waspada dan mawas diri karena merasakan kehadiran malaikat yang senantiasa mengawasinya.
6. Jujur dan meyakini bahwa kelak akan mempertanggungjawabkan semua perbuatan yang baik ataupun buruk.
Demikian, semoga postingan ini bermanfaat. Aamiin
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Response to "Penghayatan Iman Kepada Malaikat"
Post a Comment